Sabtu, Agustus 21, 2010

SILABUS MATEMATIKA KELAS X , XI DAN XII SMA/MA

SILABUS MATEMATIKA KELAS X,XI DAN XII SMA/MA

  1. Nama Sekolah : SMA/MA
    Mata Pelajaran : MATEMATIKA
    Kelas/Program : X(sepuluh)
    Semester : 1(ganjil)
    STANDAR KOMPETENSI:
    1. Memecahkan masalah yang berkaitan dengan bentuk pangkat, akar, dan logaritma.
    KOMPETENSI DASAR
    1.1 Menggunakan aturan pangkat, akar, dan logaritma
    1.2 Melakukan manipulasi aljabar dalam perhitungan yang melibatkan pangkat, akar, dan logaritma
  1. INDIKATOR
    Mengubah bentuk pangkat negatif ke pangkat positif dan sebaliknya.
    Mengubah bentuk akar ke bentuk pangkat dan sebaliknya.
    Melakukan operasi aljabar pada bentuk pangkat, dan akar
    Menyederhanakan bentuk aljabar yang memuat pangkat rasional
    Merasionalkan bentuk akar
    Mengubah bentuk pangkat ke bentuk logaritma dan sebaliknya.
    Melakukan operasi aljabar dalam bentuk logaritma.
    Menentukan syarat perpangkatan, penarikan akar dan logaritmaMenyederhanakan bentuk aljabar yang memuat bentuk pangkat, akar, dan logaritma
    Membuktikan sifat-sifat sederhana tentang bentuk bentuk pangkat, akar, dan logaritma
  2. MATERI PEMBELAJARAN
    Bentuk Pangkat, Akar, dan Logaritma
    Bentuk Pangkat Bentuk Akar Bentuk Logaritma
  3. KEGIATAN PEMBELAJARAN
    Menyimak pemahaman tentang bentuk pangkat, akar dan logaritma beserta keterkaitannya
    Mendefinisikan bentuk pangkat, akar dan logaritma.
    Mendiskripsikan bentuk pangkat, akar dan logaritma, serta hubungan satu dengan lainnya.
    Mengaplikasikan rumus-rumus bentuk pangkat
    Mengaplikasikan rumus-rumus bentuk akar
    Mengaplikasikan rumus-rumus bentuk logaritmaMenggunakan konsep bentuk pangkat, akar, dan logaritma untuk menyelesaikan soal.
    Melakukan pembuktian tentang sifat- sifat sederhana pada bentuk pangkat, akar dan logaritma
  4. PENILAIAN
    Metode :
    Tugas Individu
    Tugas Kelompok
    Ulangan
    Bentuk Instrumen:
    Kuiz
    Tes Tertulis
    PG
    Tes Tertulis
    Uraian
  5. SUMBER BELAJAR
    Sumber:
    Buku Paket
    Buku referensi lain
    Alat: Laptop LCD
SELENGKAPNYA SILAHKAN DOWNLOAD SAJA FILE DIBAWAH INI
1. FILE BENTUK PDF
2. FILE BENTUK DOC

Tidak ada komentar:

Posting Komentar