SILABUS DAN RPP IPA (1) Kls. X SMK/MK
I. SILABUS IPA SEMESTER I
NAMA SEKOLAH : SMK/MK
MATA PELAJARAN : ILMU PENGETAHUAN ALAM(IPA)
KELAS/SEMESTER : X(sepuluh)/ 1(satu)
ALOKASI WAKTU : 64 x 45 Menit
- STANDAR KOMPETENSI
Memahami gejala-gejala alam melalui pengamatan - KOMPETENSI DASAR
Mengidentifikasi obyek secara terencana dan sistematis untuk memperoleh informasi gejala alam biotik - INDIKATOR
- Langkah-langkah metode ilmiah diijelaskan dan masing-masing diberikan contohnya
- Gejala-gejala alam biotik di lingkungan sekitar diidentifikasi secara cermat dan masalah yang ditemukan dirumuskan dengan jelas.
- Hipotesis disusun sebagai solusi terhadap masalah yang telah dirumuskan. Rumusan hipotesis memperlihatkan hubungan antar variabel.
Selengkapnya Silahkan DOWNLOAD DISINI File Bentuk PDF
II. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
NAMA SEKOLAH : SMK /MK
MATA PELAJARAN : ILMU PENGETAHUAN ALAM (IPA)
KELAS/SEMESTER : X(sepuluh)/I(satu)
ALOKASI WAKTU : 36 X 45 MENIT
NAMA SEKOLAH : SMK /MK
MATA PELAJARAN : ILMU PENGETAHUAN ALAM (IPA)
KELAS/SEMESTER : X(sepuluh)/I(satu)
ALOKASI WAKTU : 36 X 45 MENIT
- STANDAR KOMPETENSI
Memahami gejala-gejala alam melalui pengamatan - KOMPETENSI DASAR
Mengidentifikasi obyek secara terencana dan sistematis untuk memperoleh informasi gejala alam biotik - DURASI PEMBELAJARAN
Teori 3 X 45 Menit. - INDIKATOR
Langkah-langkah metode ilmiah dijelaskan dan masing-masing diberikan contohnya. - TUJUAN PEMBELAJARAN
- 1. Siswa dapat membedakan pengertian Pengetahuan dengan Ilmu Pengetahuan.
2. Siswa dapat menjelaskan langkah-langkah metode ilmiah dan memberikan contoh masing-masing.
3. Siswa dapat menjelaskan pengertian penelitian ilmiah. - MATERI PEMBELAJARAN
Metode ilmiah. - METODE PEMBELAJARAN:
Diskusi.
Cara Belajar Siswa Aktiv. - KEGIATAN PEMBELAJARAN 1 (teori 2 x 45 menit)
- Pembuka
Apersepsi/ memotivasi siswa.
Guru menerangkan materi Semester gasal, alokasi waktu, serta model pembelajaran serta penilaian yang akan dilalui. - Kegiatan Inti
- Siswa mempelajari Buku IPA SMK Kelas X, Kompetensi 1, Subkompetensi 1.1, tentang Metode Ilmiah, Sub subkompetensi:
Pengetahuan dan Ilmu Pengetahuan.
Pengetian Metode Ilmiah.
Penelitian Ilmiah - Guru membantu siswa menjelaskan hal-hal yang menjadi kesulitan siswa.
- Guru membentuk kelompok kerja siswa untuk mengerjakan tugas Buku IPA SMK Kelas X, Subkompetensi 1.1 (Kegiatan 1.1.1 Inventarisasi hal yang dianggap sebagai masalah).
- Siswa mempelajari Buku IPA SMK Kelas X, Kompetensi 1, Subkompetensi 1.1, tentang Metode Ilmiah, Sub subkompetensi:
- Penutup
a. Guru bersama siswa menyimpulkan materi pelajaran hari ini.
b. guru menugaskan siswa untuk menyelesaikan kegiatan 1.1.1(inventarisasi hal yang dianggap sebagai masalah secara individu) sebagai tugas rumah.
Selengkapnya Silahkan DOWNLOAD DISINI File Bentuk DOC - Pembuka
Tidak ada komentar:
Posting Komentar